(Jakarta, 12 April 2018) Yang lalu Distributor Banjarmasin mengadakan kegiatan tahunan terhadap toko-toko potensial kunjungan ke Jakarta. Kegiatan ini sebagai bentuk apresiasi terhadap toko-toko yang selama 1 tahun berjalan berhasil mencapai target dari distributor.
Kegiatan ini di ikutin kurang lebih 20 orang terbaik dari toko-toko yang ada di bawah cakupan distributor Banjarmasin, kegiatan kali ini tidak hanya sekedar jalan-jalan ke tempat bersejarah di Jakarta. Namun, dalam kegiatan kali ini di isi dengan pengenal produk-produk Rlitachi Kompor Gas, terutama untuk produk rice box dan kipas angin yang belum ada di pasaran khususnya pasar di Banjarmasin.
Tanggapan mayoritas dari peserta gathering tertatik karena harga dan desain yang di tawarkan bersaing untuk pasaran di wilayah Banjarmasin tersebut.